detikHot
Terlibat Tabrakan Beruntun, Brandy Minta Privasi
Sebuah insiden mengenaskan tabrakan beruntun di jalan tol dialami penyanyi terkenal R&B, Brandy. Saking shock-nya, Brandy memilih 'menyembunyikan' diri pasca insiden itu.
Jumat, 26 Jan 2007 10:18 WIB







































