Salah satu berita terpopuler detikFinance pekan ini adalah usulan DPR ke BI untuk cetak uang Rp 600 triliun, dan kaitannya dengan kisah buruk Zimbabwe.
Keluarga ini memilih karantina di alam liar Afrika daripada kembali ke rumahnya. Tak tanggung-tanggung mereka memutuskan hidup sementara bersama kawanan hyena.
Umat Muslim di seluruh dunia sudah mulai menjalankan ibadah puasa. Tahukah kamu bahwa ada negara yang durasi puasanya lama dan juga durasi puasa singkat.