detikNews
Pengumuman Penerimaan SMAN DKI Diundur 5 Juli
Akibat bermasalah pada server, pendaftaran online atau Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) bagi SMAN se-DKI Jakarta pun menjadi kacau. Pengumuman yang dijadwalkan hari ini pun diundur hingga Senin (5/7) mendatang.
Sabtu, 03 Jul 2010 16:06 WIB







































