Sin City atau 'Kota Dosa', begitulah julukan dari Las Vegas. Saat ini, Sang Kota Dosa sedang mencoba bertahan hidup dari lockdown dan serangan virus Corona.
Bintang film 'Harry Potter', Tom Felton, dilaporkan kolaps saat berpartisipasi dalam turnamen selebriti golf Ryder Cup. Kondisi terkininya belum diketahui.