Presiden Prabowo Subianto menunjuk Letjen TNI (Purn) AM Putranto menjadi Kepala Staf Kepresidenan. Sedangkan Mayor Teddy Indra Wijaya jadi Sekretaris Kabinet.
Prabowo telah melakukan pertemuan dengan sejumlah pimpinan lembaga negara serta pimpinan partai di Istana. Hal ini merupakan langkah strategis Prabowo.
Partai Gelora akan kembali mendukung Prabowo Subianto pada Pilpres 2029. Partai Gelora mengungkap alasan bergabung dalam koalisi permanen yang dibentuk Prabowo.