detikNews
Masjid Istiqlal Sediakan 3.000 Porsi untuk Berbuka Puasa
Masjid Istiqlal kerap digunakan jemaah untuk menunggu berbuka puasa. Tahun ini, masjid raksasa itu menyediakan 3.000 porsi untuk berbuka puasa.
Senin, 06 Jun 2016 18:06 WIB







































