detikNews
Ahok Ditahan, Massa Pendukung akan Bergerak ke Rutan Cipinang
Massa pendukung Ahok akan bergerak menuju Rutan Cipinang, Jaktim. Hal ini dilakukan sebagai bentuk dukungan terhadap Ahok.
Selasa, 09 Mei 2017 12:28 WIB







































