Adian mengatakan para pendemo adalah pemuda yang peduli terhadap demokrasi RI. Dia meminta polisi melepaskan pendemo jika tidak terbukti melakukan pidana.
Putusan MK terkait ambang batas pencalonan kepala daerah mengejutkan publik karena mengizinkan partai politik mencalonkan tanpa memiliki kursi di DPRD.
Sekjen PAN Eddy Soeparno meminta bakal Ridwan Kamil-Suswono memprioritaskan masalah polusi udara di Jakarta. Eddy yakin program itu bisa jadi quick wins.
Jelang akhir Agustus, setidaknya ada tiga partai pemilik kursi Senayan yang akan menggelar pemilihan ketua umum baru. Ketiganya ialah Golkar, PKB, dan PAN.
Penghargaan Bintang Mahaputera Adipradana sebagai wujud penghargaan negara terhadap jasa dan sumbangsihnya yang telah dilakukan selama menjadi Ketua MPR.