detikTravel
Sering Ganti Pasangan, Turis Diminta Waspada Penyakit Seksual
Walaupun tabu, tak jarang wisatawan yang gonta-ganti pasangan saat traveling. Padahal, penelitian membuktikan penyebaran penyakit menular seksual di Australia dilakukan oleh para backpacker. Mereka harus waspada.
Selasa, 16 Apr 2013 09:51 WIB







































