Gara-gara Minum Obat, Urine Perwira AAL Terindikasi Mengandung Sabu
Gara-gara minum obat, urine seorang perwira di AAL terindikasi kandungan sabu-nya. Peristiwa cukup mengejutkan itu terjadi saat dilakukan tes urine yang digelar BNNP Jatim di lingkungan AAL Bumimoro.
Kamis, 16 Mei 2013 12:28 WIB







































