"Saat ini kalau kita belum bisa digitalisasi harus ada orang yang terus berjaga, bahkan kalau bisa 7 hari kerja, karena pelayanan di BPN terbilang padat,"
"Saya kasihan ramai seperti pasar malam di kantor-kantor tertentu. Ada jual beli tanah, sertifikat hilang, ada yang nggak tahu tanahnya di mana," ujar Sofyan.
Sebanyak 7.784 bidang aset Pemkab Boyolali maupun milik Desa kini sudah bersertifikat. Dari jumlah tersebut termasuk di antaranya 282 bidang jalan raya.