detikSport
Raikkonen Belum Mau Menyerah
Kimi Raikkonen belum patah semangat. Pembalap Ferrari ini belum menyerah mengejar impiannya mempertahankan gelar dunia meski tertinggal dari Lewis Hamilton.
Kamis, 11 Sep 2008 15:17 WIB







































