detikSport
Nadal-Djokovic ke Perempatfinal
Lengkap sudah delapan kontestan di babak perempatfinal Madrid Masters 2006 setelah Rafael Nadal dan Novak Djokovic berhasil menundukkan lawan-lawannya di babak ketiga.
Jumat, 20 Okt 2006 06:04 WIB







































