detikNews
Media Israel: Bush Berencana Serang Iran!
Sebuah media Israel memuat berita mengejutkan. Media tersebut dengan berani menulis bahwa Presiden AS George W. Bush berniat menyerang Iran sebelum masa jabatannya berakhir.
Rabu, 21 Mei 2008 10:25 WIB







































