Penurunan suku bunga oleh Bank Sentral AS (The Fed) membawa gairah baru di pasar saham. IHSG pun tak ketinggalan dan lagi-lagi sukses mencetak 21 poin.
Euforia penurunan bunga the Fed yang di kisaran 0-0,25% ikut berimbas ke rupiah. Mata uang lokal ini langsung mengalami penguatan signifikan di pembukaan perdagangan Selasa pagi ini.
Euforia penurunan bunga the Fed yang di kisaran 0-0,25% ikut berimbas ke rupiah. Mata uang lokal ini langsung mengalami penguatan signifikan di pembukaan perdagangan Selasa pagi ini.
Euforia penurunan bunga the Fed yang di kisaran 0-0,25% ikut berimbas ke rupiah. Mata uang lokal ini langsung mengalami penguatan signifikan di pembukaan perdagangan Selasa.
Setelah tertekan sejak pekan lalu, rupiah akhirnya bisa menguat meski belum beranjak dari level 11.000 per dolar AS. Transaksi valas mulai sepi jelang libur akhir tahun.
Rupiah masih sulit mengalami penguatan karena pelaku industri masih banyak yang berburu dolar AS menjelang libur akhir tahun ini. Mata uang lokal ini tetap bertahan di level 11.000-an per dolar AS.