Pangeran William dan Kate Middleton akan menggelar pernikahan pada 29 April mendatang. Yuk, kita intip daftar tamu undangan yang bakal hadir di Westminster Abbey.
Sidang kasus dugaan hubungan seks PM Italia Silvio Berlusconi dengan seorang pelacur di bawah umur hari ini digelar di Milan, Italia. Namun sidang ditunda hingga 31 Mei mendatang.
7 tahun berlalu sejak UU No 23/ 2004 tentang Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga (UU PKDRT) disahkan. Namun sayang, UU ini tidak bisa memberantas KDRT dan membuat jera para pelaku KDRT.
Sebuah kaos Timnas PSSI warna merah terbentang di meja hijau Pengadilan Jakarta Pusat (PN Jakpus). Burung Garuda bikinan brand internasional, Nike, bertengger gagah berkibar di dada kaos. Wah!
Pagi ini PN Jakarta Pusat kembali menggelar sidang gugatan pemakaian lambang negara Burung Garuda di kaos Timnas PSSI. Penggugat, David Tobing, telah menyiapkan bukti dari Maroko dan Thailand.
Pemimpin Libya Muammar Khadafi tampaknya kian tersudut. Lebih dari 40 negara dan organisasi di dunia, termasuk PBB dan NATO, menyepakati sebuah rencana besar mengasingkan sang kolonel keluar dari negaranya.
Sidang gugatan penggunaan lambang negara Garuda di kaos Timnas sepakbola Indonesia memasuki agenda pembuktian. Penggugat David Tobing membawa 26 alat bukti untuk meyakinkan hakim.