Menko Perekonomian Darmin Nasution merespons adanya suntikan modal dari raksasa e-commerce asal China, Alibaba Rp 14 triliun ke Tokopedia baru-baru ini.
Menteri Rudiantara tak mau ambil pusing soal Tokopedia yang baru saja disuntik USD 1,1 miliar atau sekitar Rp 14 triliun oleh Alibaba asal China. Alasannya?