detikNews
Penumpang Qantas Dengar Ledakan & Lihat Percikan Api dari Mesin Pesawat
Para Penumpang pesawat jumbo Qantas jenis Boeing 747-400 yang melakukan pendaratan darurat di Singapura mengaku mendengar suara ledakan. Mereka juga melihat percikan api di salah satu mesin beberapa menit setelah pesawat tersebut lepas landas.
Sabtu, 06 Nov 2010 03:05 WIB







































