detikNews
Komisi I Akan Serahkan Foto Mobil Mewah Berpelat TNI ke Panglima TNI
Komisi I DPR akan mengagendakan pemanggilan Panglima TNI dalam waktu dekat. Salah satu agendanya adalah melaporkan penyalahgunaan pelat nomor TNI di kalangan pemilik mobil mewah.
Rabu, 30 Mei 2012 05:59 WIB







































