detikHot
Pusingnya Juri Indonesian Idol 2012
Ajang pencarian bakat Indonesian Idol 2012 segera dimulai. Para dewan juri pun berkumpul untuk melakukan konferensi pers di RCTI Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (30/1). Ini dia gaya-gaya aneh para juri Indonesian Idol 2012.
Selasa, 31 Jan 2012 11:04 WIB







































