detikHot
Jodie Foster Diserang Pramugari
Film terbaru Jodie Foster, 'Flightplan', diserang oleh persatuan awak kabin. Mereka tak puas akan penggambaran profesi pramugari di film itu. Hasilnya, aksi boikot menonton pun dilancarkan.
Kamis, 29 Sep 2005 12:27 WIB







































