Saat pergi kuliah sebaiknya cukup tampil simpel dengan gaya jilbab yang praktis. Jika Anda senang menggunakan pashmina, berikut tutorial hijab yang bisa dicoba.
Banyak wanita modern yang kini semakin stylish ketika berpakaian ke kantor. Beberapa di antaranya mengkreasikan padu padan busana mereka agar semakin urban.