Samsung menggelar Galaxy Unpacked Part 2. Di ajang tersebut dihadirkan Galaxy Z Flip 3 dan Galaxy Watch 4 Bespoke Edition yang memiliki tampilan trendi.
IDC rilis laporan pasar HP di Tanah Air pada Q3 2021. Xiaomi yang sebelumnya menduduki posisi pertama di Q2 2021 tergeser, kini Oppo jadi raja HP di Indonesia.
Kendati harganya di atas Rp 11 juta, HP 'sultan' banyak peminat, ahkan saking lakunya ada yang sampai langka di pasaran. Ini adalah 5 HP 'sultan' terbaik 2021.