Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti merasa yakin Karim Benzema selalu bisa merespons positif tekanan fans Real Madrid, termasuk apabila ia disoraki atau dicibir suporternya sendiri di dalam stadion.
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, mengaku terkejut dan prihatin dengan ejekan yang diarahkan ke Sebastian Vettel usai menjuarai Grand Prix Formula 1 Singapura.
Christian Eriksen mengaku tersanjung dibanding-bandingkan dengan Mesut Oezil. Tapi, dia menegaskan bahwa dirinya belum berada di level yang sama dengan Oezil.
Menteri Perdagangan Gita Wirjawan ke sentra produksi tahu dan tempe di Semanan, Jakarta Barat. Dalam kunjungan itu, Gita disoraki oleh perajin yang mogok produksi.
Sebastian Vettel mendapatkan sambutan tak mengenakkan saat merayakan kemenangannya di GP Italia. Ia mendapatkan sorakan dari para penonton yang mayoritas mendukung Ferrari.