Sepakbola
Main Buruk, Milan Disebut Inzaghi Pantas Kalah
AC Milan dapat mau di pekan 10 Serie A setelah ditundukkan Palermo di San Siro. Filippo Inzaghi menyebut timnya memang pantas atas hasil itu karena bermain buruk.
Senin, 03 Nov 2014 05:55 WIB







































