detikRamadan
Asyik! 320 Anak Yatim Ikut Pesantren Kilat di Atas Kapal Perang
Sebanyak 320 anak yatim mulai hari ini akan mulai menjalani pesantren kilat di atas KRI Tanjung Nusanive 973. KRI tersebut nantinya akan berlayar ke Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu.
Kamis, 18 Jul 2013 10:26 WIB







































