detikSport
Soal Kans Bulutangkis Indonesia di Asian Games, Tak Ada Alasan Kurang Persiapan
Mantan atlet nasional Chandra Wijaya berbicara soal peluang para atlet bulutangkis Indonesia di Asian Games tahun ini. Menurutnya, kesempatan para juniornya untuk berprestasi sangatlah besar.
Rabu, 17 Sep 2014 20:10 WIB







































