Harian Detik
Karier Peter Rumaropen Tamat
Edison Pieter Rumaropen tidak bisa melakoni segala aktivitas sepak bola seumur hidup. Hukuman itu diberikan Komisi Disiplin Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia kepada gelandang Persiwa Wamena tersebut karena terbukti memukul wasit saat menghadapi Pelita Bandung Raya pada lanjutan Liga Super, Ahad lalu.
Kamis, 25 Apr 2013 05:00 WIB







































