detikNews
5 Pesawat Fixed Swing dan 2 Heli TNI AU Bantu Pencarian
Pencarian pesawat twin otter milik Maskapai Penerbangan Merpati yang hilang kontak di Papua dihentikan sementara. 5 Pesawat fixed swing dan 2 heli milik TNI AU akan membantu proses pencarian lanjutan, Senin (3/8/2009) besok.
Minggu, 02 Agu 2009 20:16 WIB







































