Sepakbola
Christian Poulsen Pensiun dari Timnas Denmark
Dalam usia yang baru mencapai 32 tahun, mantan kapten timnas Denmark Christian Poulsen mengumumkan mengakhiri karier internasionalnya.
Selasa, 07 Agu 2012 10:10 WIB







































