detikNews
Pemerintah Cari Solusi Aksi Mogok Ribuan Karyawan Freeport
Pemerintah bersedia mencarikan solusi terbaik terkait aksi mogok ribuan karyawan PT Freeport. Aksi dilakukan karena manajemen dinilai tak bersedia membuka ruang perundingan PKB.
Jumat, 16 Sep 2011 13:36 WIB







































