detikNews
10 Parpol yang Lolos ke Pemilu 2014 Cerminkan Konfigurasi Nasional
Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso menilai 10 parpol yang lolos ke Pemilu 2014 sudah ideal untuk Indonesia. Konfigurasi parpol-parpol itu dinilai sudah mewakili semua ideologi yang ada.
Selasa, 08 Jan 2013 15:59 WIB







































