detikNews
Setelah Braga 67, Giliran Pemandian Cihampelas Akan Dirubuhkan
Setelah bangunan tua di Jalan Braga 67 dirubuhkan, giliran Pemandian cihampelas yang akan bernasib serupa. Pemandian zaman kolonial tersebut akan berganti rupa menjadi water boom dan apartemen.
Minggu, 22 Mar 2009 15:46 WIB







































