detikNews
Polda Jabar Deteksi Camp Latihan Diduga Bekas Teroris di Garut
Polda Jabar terus menyelidiki tempat mencurigakan di Jawa Barat yang diduga dipakai sebagai ajang latihan teroris. Beberapa waktu lalu, sempat terdeteksi di sebuah hutan di Garut yang kondisinya mirip camp latihan yang diduga kuat dipakai jaringan teroris.
Kamis, 16 Mei 2013 15:37 WIB







































