detikNews
Kapolresta: Solo Jadi Area Peredaran Narkoba Tertinggi di Jateng
Kota Solo masih menjadi lokasi paling favorit bagi pelaku peredaran narkotika untuk menjual dagangannya. Di Provinsi Jawa Tengah, kota yang berada di jalur transit strategis tersebut menjadi kota dengan tingkat paling tinggi untuk peredaran narkoba.
Senin, 25 Jun 2012 10:19 WIB







































