detikNews
Tak Ada Indikasi Korupsi dalam APBD DKI 2005
Sinyalemen korupsi dalam APBD DKI Jakarta 2005 pupus. Pasalnya BPK hanya menyebut adanya perbedaan rencana kerja Pemprov DKI dengan penetapan APBD 2005.
Senin, 10 Jul 2006 15:14 WIB







































