Pemerintah pusat meminta pendatang yang masuk ke sejumlah daerah untuk melampirkan hasil tes antigen atau swab PCR. Berikut beberapa tempat rapid test antigen.
Hari ini pemerintah menetapkan rapid test antigen COVID-19 sebagai syarat masuk daerah tertentu. Berapa lama masa berlaku dari tes ini? Berikut penjelasannya.
Harga tes PCR yang ditawarkan AirAsia lebih rendah dari kebanyakan rumah sakit dan batas atas aturan resmi Kementerian Kesehatan RI, yakni hanya Rp 700 ribu.
Kesetjenan DPR memperketat protokol kesehatan. Per Desember 2020, setiap orang yang hendak memasuki gedung DPR/MPR RI wajib membawa hasil tes COVID-19.