detikTravel
2 Kuliner yang Selalu Bikin Kangen Yogya
Akhir pekan ini sepertinya cocok untuk mengobati rindu dengan Yogyakarta. Caranya adalah dengan menikmati dua kuliner khas Kota Pelajar ini. Apalagi kalau bukan nasi kucing dan kopi joss. Mantap!
Kamis, 05 Des 2013 15:50 WIB







































