detikFinance
Cerita Spidol SBY Bermasalah Saat Tanda Tangan 8 Prasasti Pertamina
Presiden RI SBY meresmikan 8 proyek PT Pertamina dengan nilai investasi US$ 15,8 miliar (Rp 150 triliun). Peresmian ditandai bunyi sirine dan penandatanganan 8 prasasti.
Kamis, 06 Des 2012 13:41 WIB







































