detikFood
Sembelit? Minum Saja Air Jeruk Lemon!
Jeruk lemon sering digunakan sebagai campuran minuman. Mau dibuat hangat atau dingin, tambahan jeruk lemon membuatnya makin segar. Selain memberikan cita rasa asam segar pada minuman, jeruk lemon juga kaya nutrisi yang baik buat kesehatan pencernaan!
Senin, 16 Jul 2012 17:57 WIB







































