Golkar Tak Tutup Kemungkinan Dukung Karsa atau Kaji
DPP Partai Golkar bersikap netral setelah jagonya, Soenarjo-Ali Machsan, keok di Pilkada Jatim. Partai berlambang beringin ini tidak menutup kemungkinan akan memberi dukungan bagi Karsa atau Kaji di pilkada ulang nanti.
Jumat, 05 Des 2008 16:50 WIB







































