detikOto
Setahun Tidak Kelihatan, Kemana Saja Esemka?
Hampir setahun setelah diluncurkan di Solo, kiprah mobil Esemka seperti tenggelam, tidak jelas kapan mobil ini dikirimkan ke konsumennya. Meski beberapa orang pejabat yang memesan sudah mulai menerima.
Senin, 07 Okt 2013 17:28 WIB







































