detikNews
Lumpur Mengalir Deras, Porong Gelap Gulita
Lumpur Lapindo yang meluap sejak Kamis 3 Januari 2008 pukul 22.00 WIB, kini kondisinya mencekam. Jalan Raya Porong semuanya digenangi lumpur dan gelap gulita.
Jumat, 04 Jan 2008 01:05 WIB







































