detikNews
Bandar Narkoba Lompat dari Lantai 8, Nyangkut di Parabola
Seorang bandar narkoba berinisial HB (28) nekat lompat dari unitnya di lantai 8 di Apartemen Gading Icon, Pulogadung, Jakarta Timur. HB melompat setelah petugas kepolisian menggerebeknya.
Selasa, 27 Des 2011 11:26 WIB







































