detikTravel
Disambut Tari Perang di Cagar Budaya Waruga
Di Kabupaten Minahasa Utara ada objek wisata sejarah pemakaman kuno bernama Cagar Budaya Waruga. Rombongan Datsun Risers Expedition (DRE) gelombang dua datang ke sana dan disambut tarian perang tradisional nan gagah.
Selasa, 08 Sep 2015 18:35 WIB







































