detikFinance
Lelang 14 Wilayah Migas, Pemerintah Dapat Bonus Rp 147 Miliar
Pemerintah mendapatkan bonus tandatangan US$ 15,5 juta atau sekitar Rp 147 miliar setelah melelang 14 wilayah kerja minyak dan gas bumi tahap II-2012.
Kamis, 21 Mar 2013 12:19 WIB







































