Sepakbola
Tangguhnya Pertahanan Italia
Lewat pertarungan yang dramatis melawan tuan rumah Jerman, Italia merebut tiket final. Kemenangan 2-0 atas Jerman membuat gawang Gianluigi Buffon belum terbobol pemain lawan.
Rabu, 05 Jul 2006 09:51 WIB







































