Satu dari Dua Pelaku Masih Buron
Teka teki pembunuhan terhadap Bramasti Agung Hario Wicaksono (26) yang mayatnya dibuang di Pondok Candra akhirnya terungkap. Pelakunya adalah Frenki Setiawan (20) yang baru dikenal kobran 2 minggu lalu.
Senin, 14 Jun 2010 16:00 WIB







































