detikNews
Blusukan ke Pintu Air Cisadane, Jokowi Disambut Demo 'Tolak Sodetan'
Selain disambut oleh Wagub Banten Rano Karno, Wali Kota Tangerang Arief Rahardiono Wismansyah dan Bupati Tangerang A Zaki Iskandar, kunjungan Gubernur DKI Jokowi juga disambut demo warga. Demo warga itu menolak rencana membuat sodetan Ciliwung-Cisadane hingga sempat dorong-dorongan dengan Satpol PP.
Sabtu, 25 Jan 2014 12:19 WIB







































