Demonstrasi besar-besaran yang digelar buruh Bekasi membuat arus lalu lintas di Tol Cikampek lumpuh. Sebanyak 17 ribu buruh tumpah ruah memblokir jalan di KM 24 Tol Cikampek.
Long weekend yang bertepatan perayaan Imlek besok, beberapa ruas jalan di Kota Bandung macet. Bahkan jalan menuju tempat wisata seperti Ciwidey dan Lembang macet parah.
Long weekend membuat lalu lintas di kawasan Puncak, Jawa Barat, macet. Lalin di lokasi wisata berhawa sejuk ini dipatadi warga Jakarta yang ingin menghabiskan liburannya.
Long weekend membuat lalu lintas di Puncak macet. Lalin di lokasi ini dipadati warga Jakarta yang ingin menghabiskan liburannya. Saat polisi memberlakukan sistem satu arah untuk melancarkan lalu lintas.
Sebuah taksi Silver Bird Mercy mengalami kecelakaan di depan Taman Niaga Suwarna, Bandara Soekarno-Hatta. Akibatnya, arus lalu lintas menuju bandara mengalami kepadatan.
Sesosok mayat tak dikenal ditemukan di dekat SMA 100 Jakarta di bilangan Jatinegara, Jakarta Timur. Karena menarik perhatian, lalu lintas di sekitar lokasi pun tersendat.